Advertisement
#houthi-siap-serang-kapal-israel
Rabu , 12 Mar 2025, 13:33 WIB
Houthi Mulai Berlakukan Blokade Laut untuk Semua Kapal Israel: Yang Melanggar akan Dibom
REPUBLIKA.CO.ID, SAN'A — Kelompok Bersenjata Houthi di Yaman mengumumkan dimulainya kembali blokade laut terhadap semua kapal Israel di Laut Merah, Laut Arab, Selat Bab al-Mandab, dan Teluk Aden. Keputusan Sanaa muncul setelah...