#hubungan-diplomatik-afsel-israel
Selasa , 07 Nov 2023, 04:40 WIB
Citra Israel Babak Belur di Mata Dunia
PRETORIA – Selepas terjadinya serangan Operasi Badai al-Aqsa oleh Hamas pada 7 Oktober, Israel mencoba menarik simpati dunia denga mencitrakan sebagai korban terorisme. Sebulan berjalan, pembalasan brutal Israel justru...
Senin , 06 Nov 2023, 23:21 WIB
Afrika Selatan Tarik Dubesnya dari Israel
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Pemerintah Afrika Selatan pada Senin (6/11/2023) menarik kembali semua diplomatnya dari Israel. Langkah ini sebagai bentuk keprihatinannya atas situasi di Gaza. Khumbudzo Ntshavheni, seorang menteri di kantor kepresidenan, mengatakan, semua staf diplomatik di Tel Aviv akan diminta kembali ke Pretoria untuk berkonsultasi. Dia tidak memberikan rincian lebih lanjut. “Kami sangat prihatin dengan berlanjutnya pembunuhan terhadap anak-anak dan warga sipil...