.

Tim Pengabdian Masyarakat FHUI Sosialisasikan Optimalisasi Dana Desa Untuk UMKM

Tim Pengabdian Masyarakat dari Fakultas Hukum Universitas Indonesia (FHUI) di Desa Warnasari, Kecamatan Melaya, Kabupaten Jembrana, Bali, Kamis (1/8/2024). (Dok Istimewa)JAKARTA -- Tim Pengabdian Masyarakat dari Fakultas Hukum Universitas Indonesia (FHUI) melakukan kunjungan ke Desa Warnasari, Kecamatan Melaya, Kabupaten Jembrana, Bali. Kunjungan itu untuk memberikan Pendampingan Pemanfaatan Anggaran Dana Desa dalam Rencana Pembangunan Desa bertema "Optimalisasi Dana Desa untuk...

Ilustrasi ilmu hukum.

Dorong Akademisi dan Praktisi Hukum Siap Hadapi Tantangan di Era 5.0, Ini Langkah FH YARSI

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Fakultas Hukum dan Program Studi Magister Universitas YARSI menggelar International Short Course dengan tema "The Dynamic of Indonesian Legal System: Challanges and Opportunities in 5.0 Society. Acara tersebut juga diikuti enam negara pada 18-22 Maret 2024. Hal tersebut menunjukkan tema ini menarik dunia internasional. Dekan Fakultas Hukum YARSI, Mohamamd Ryan Bakry mengatakan tema tersebut diangkat dari kegelisahan atas...