#hutan-meranti-meluas
Selasa , 14 Feb 2017, 13:06 WIB
Belasan Lahan Gambut di Meranti Terbakar
REPUBLIKA.CO.ID, PEKANBARU -- Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Kepulauan Meranti mencatat 12 hektare lahan gambut hangus terbakar di wilayah pesisir Provinsi Riau. Diketahui kebakaran tersebut sudah berlangsung selama...
Sabtu , 15 Oct 2016, 17:10 WIB
Kebakaran Lahan Gambut Meranti Meluas, Tiga Desa Terbakar
REPUBLIKA.CO.ID, PEKANBARU -- Kebakaran lahan gambut di Kecamatan Rangsang Pesisir, Kabupaten Kepulauan Meranti, Provinsi Riau yang terjadi dalam lima hari terakhir, terus meluas mencapai lebih dari 50 hektare. Rangsang Pesisir merupakan sebuah kecamatan yang berada di Pulau Rangsang dan merupakan Pulau terluar di Riau serta berbatasan langsung dengan Selat Malaka."Saat ini tiga desa di Kecamatan Rangsang dalam kondisi terbakar....