Striker AC Milan Zlatan Ibrahimovic dalam sebuah sesi pelatihan dengan tim Liga Swedia Hammarby di Stockholm, Swedia, belum lama ini.

Ibrahimovic Kemungkinan Bisa Turun Lawan AS Roma

REPUBLIKA.CO.ID, MILAN -- Striker AC Milan, Zlatan Ibrahimovic, kemungkinan bisa dimainkan kembali saat melawan AS Roma 28 Juni nanti dalam lanjutan Serie A Italia. Sebelumnya, Ibrahimovic mengalami cedera betis pada 25 Mei lalu.Dilansir dari Football Italia, Selasa (16/6), dalam dua hari ke depan dilaporkan pemain veteran tersebut akan melakukan pemeriksaan untuk menentukan proses penyembuhannya. Meski sebuah laporan menyebutkan Ibrahimovic...

Zlatan Ibrahimovic.

Ibrahimovic dan Kjaer Diragukan Tampil Bela Milan Vs Verona

REPUBLIKA.CO.ID, MILAN -- Pelatih AC Milan Stefano Pioli membeberkan kondisi timnya jelang menjamu Hellas Verona dalam lanjutan Serie A Liga Italia di San Siro, Ahad (2/2) besok. Pioli mengatakan, Zlatan Ibrahimovic dan Simon Kjaer kemungkinan tak akan tampil karena keduanya sedang tidak bugar.''Kami memiliki beberapa masalah. Ibra dan Kjaer menderita flu,'' kata Pioli dikutip dari Football Italia, Sabtu (1/2).Selain...

Ibrahimovic bersama rekannya merayakan gol ke gawang Cagliari.

Senin , 20 Jan 2020, 03:45 WIB

Milan Menang, Ibrahimovic Pecahkan Rekor

Zlatan Ibrahimovic pada laga Serie A antara Cagliari melawan Milan di di Sardegna Arena stadium, Cagliari, Italia, Sabtu (11/1) malam.

Senin , 20 Jan 2020, 02:35 WIB

Milan Dinilai Butuh Ibrahimovic

Zlatan Ibrahimovic pada laga Serie A antara Cagliari melawan Milan di Sardegna Arena, Cagliari, Italia, Sabtu (11/1) malam.

Selasa , 14 Jan 2020, 12:45 WIB

Ibrahimovic Jadi Tumpuan AC Milan di Coppa Italia