Ilustrasi seorang polisi.

Polisi Parung Bantu Ibu Nyaris Melahirkan di Jalan

REPUBLIKA.CO.ID, BOGOR -- Tak selamanya menindak pelanggar lalu lintas, menangkap dan menembak penjahat, polisi ternyata juga menyelematkan seorang bumil. Peristiwa heroik si seragam coklat ini terjadi di Parung Kabupaten Bogor Jawa Barat.  Anggota Kepolisian Sektor Parung Polres Bogor melakukan aksi heroik membantu seorang ibu hamil bernama Putri Sinthia Dewi yang nyaris melahirkan di jalan, Kecamatan Parung, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Ahad (15/9/2024). Kapolsek...

Ibu hamil (ilustrasi). Ada beberapa ciri gangguan mental pada ibu hamil yang perlu dikenali.

Ciri Ibu Hamil yang Alami Gangguan Kesehatan Mental, Jangan Sepelekan

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Gangguan mental yang terjadi pada ibu hamil perlu dikenali. Psikolog dari Ikatan Psikolog Klinis Indonesia (IPK Indonesia) Lenny Utama Afriyenti S Psi M Psi mengatakan, gangguan ini berpotensi membuat perasaan ibu tidak nyaman dan menimbulkan gangguan pada aktivitas sehari-hari. “Kalau pada ibu hamil khususnya ada perasaan tertekan sepanjang hari, ada insomnia atau hypersomnia, jadi kebanyakan tidur atau sulit tidur,...