Advertisement
#ibu-hamil-kena-covid
Jumat , 31 Mar 2023, 08:13 WIB
Ibunya Positif Covid-19 Saat Hamil, Bayi Laki-Lakinya Berisiko Alami Gangguan Otak
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Sebuah penelitian baru yang diterbitkan dalam jurnal JAMA Network Open menemukan bahwa bayi laki-laki berisiko menderita gangguan perkembangan saraf ketika ibunya tertular virus penyebab Covid-19 selama...