Ibu menyusui. (Ilustrasi). Ada beberapa tips bagi ibu menyusui agar tetap lancar memompa asi selama liburan.

Tips ASI Tetap Lancar Selama Liburan: Disiplin Pumping, Bisa Manfaatkan Rest Area

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menjalani liburan akhir tahun mungkin sedikit menantang bagi ibu yang sedang menyusui sang bayi. Lantas apa yang perlu dilakukan ibu menyusui agar tetap nyaman ketika berlibur? Pendiri jenama produk kesehatan ibu menyusui Uung Victoria Finky atau kerap disapa Mom Uung menyarankan ibu yang harus memompa ASI atau menerapkan metode exclusive pumping (eping) perlu mempersiapkan perlengkapan pompa ASI...

.

Mengatasi Bengkak dan Lecet pada Ibu Menyusui

Apakah Anda pernah mengalami bengkak pada payudara saat menyusui? Tentu rasanya sakit dan tidak nyaman. Lalu, apa yang harus dilakukan untuk mengatasi pembengkakan pada payudara? Dokter laktasi RSIA Family, dr Vanny Bernadus Boen, CIMI, menjelaskan, pembengkakan pada payudara saat menyusui disebabkan pembuluh darah dan limfe produksi ASI yang mulai...