#idul-adha-1439
Jumat , 24 Aug 2018, 15:09 WIB
BNI Syariah Gelar Qurban Party Hasanah di Sukabumi
REPUBLIKA.CO.ID, SUKABUMI -- BNI Syariah Cabang Sukabumi menggelar kegiatan Qurban Party Hasanah dalam rangka menyambut Hari Raya Idul Adha 1439 Hijriah. Program tersebut ditargetkan dapat memberikan manfaat kepada warga...
Rabu , 22 Aug 2018, 04:05 WIB
Petugas Kesehatan Pantau Hewan Kurban Hingga Penyembelihan
REPUBLIKA.CO.ID, PURWAKARTA -- Ratusan petugas Dinas Peternakan dan Perikanan Kabupaten Purwakarta, Jawa Barat, bersama Persatuan Dokter Hewan setempat terus memantau kondisi kesehatan hewan kurban. Pemantauan ini dilakukan hingga menjelang penyembelihan pada Hari Raya Idul Adha. "Petugas disebar untuk memastikan kalau di Purwakarta tidak ada hewan kurban yang terjangkit antraks atau penyakit hewan lainnya," kata penjabat Bupati Purwakarta Mohammad Taufiq Budi Santoso,...