Menteri Agama RI, Fachrul Razi, mengingatkan lokasi sholat Idul Adha harus aman dari Covid-19.

Menag: Pastikan Lokasi Sholat Idul Adha Zona Aman Covid-19

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Menteri Agama (Menag), Fachrul Razi, mengatakan pelaksanaan sholat Idul Adha 1441 hijriyah, Jumat (31/7) besok bisa dilakukan di lapangan atau di masjid.  Kendati demikian, ada kondisi-kondisi yang menjadi pengecualian diselenggarakannya sholat Idul Adha yaitu di tempat atau daerah tertentu yang belum aman dari penularan virus corona SARS-CoV2 (Covid-19).     "Jadi yakinkan lingkungan tempat sholat aman dari Covid-19 (sebelum...

Bupati Majalengka Minta Khutbah Idul Adha Dipersingkat. Foto: Shalat Idul Adha (ilustrasi)

Bupati Majalengka Minta Khutbah Idul Adha Dipersingkat

REPUBLIKA.CO.ID, MAJALENGKA – Umat Islam di Kabupaten Majalengka diperbolehkan untuk melaksanakan sholat Idul Adha. Namun, dalam pelaksanaannya harus tetap melaksanakan protokol kesehatan pencegahan Covid-19 secara ketat.Hal itu seperti yang tertuang dalam Surat Bupati Majalengka Nomor 443.1/1122/Kesra tentang Peningkatan Kewaspadaan Terhadap Ancaman Pandemi Covid-19. Surat tertanggal 29 Juli 2020 tersebut ditandatangani Bupati Majalengka, Karna Sobahi.‘’Terkait pelaksanaan sholat Idul Adha, kami...