Petambak garam.  Ilustrasi

Harga Garam di Karawang Anjlok

REPUBLIKA.CO.ID, KARAWANG -- Musim panen garam 2019 di Kabupaten Karawang, jauh lebih cepat dari yang direncanakan. Akan tetapi, pembudidaya garam mengeluhkan soal terjunnya harga senyaw ionik tersebut.  Saat ini, harga garam hanya Rp 700 per kilogramnya. Padahal, saat musim panen tahun lalu, harga tertingi mencapai Rp 3.500 per kilogram. Nurdin (48 tahun), pembudidaya garam asal Desa Ciparagejaya, Kecamatan Tempuran, mengatakan, saat ini...

Garam asal Madura dan Jepara di Pasar Induk Legi Solo.

Senin , 20 Aug 2018, 10:02 WIB

Petani Keluhkan Rendahnya Harga Jual Garam

Garam (ilustrasi)

Senin , 09 Apr 2018, 17:06 WIB

Petani Karawang Pilih Tahan Jual Garam

Suasana bongkar muat garam impor (ilustrasi)

Jumat , 06 Apr 2018, 17:21 WIB

Garam di Aceh Didatangkan dari Singapura

Negara agraris pengimpor garam

Kamis , 05 Apr 2018, 20:30 WIB

Pemerintah Diminta Antisipasi Kebutuhan Garam

Produksi garam.

Kamis , 05 Apr 2018, 13:22 WIB

Industri Nasional akan Serap Garam Rakyat

Tumpukan garam impor tampak menggunung di sebuah gudang yang terletak di dekat exit tol  Kanci, Kabupaten Cirebon, Ahad (30/7).

Kamis , 05 Apr 2018, 12:45 WIB

Aceh Impor Garam 215.898 Dolar AS

Pekerja menyelesaikan pembuatan garam gandu tradisional di Kampung Cisayong, Tasikmalaya, Jawa Barat, Kamis (22/2). Akibat Pemerintah memutuskan impor garam sebanyak 3,7 juta ton secara bertahap untuk kebutuhan garam industri, menyebabkan pelaku usaha industri kecil garam sulit memasarkan barang

Darmin: Pemerintah Jamin Garam Impor tak Bocor ke Pasar

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Darmin Nasution mengatakan pemerintah akan memastikan garam impor tidak beredar ke pasar untuk konsumsi masyarakat umum. Garam impor hanya diperuntukkan untuk industri. Hal itu merupakan permintaan Presiden Joko Widodo yang bertemu dengan Menteri Darmin, Senin (2/4). Darmin menuturkan, impor garam yang dilakukan pemerintah sudah sesuai dengan kebutuhan dalam negeri yang tidak bisa dipenuhi...

Tumpukan garam impor (ilustrasi).

Rabu , 21 Mar 2018, 13:21 WIB

Provinsi Aceh Masih Impor Garam

Produksi garam.

Selasa , 20 Mar 2018, 19:24 WIB

AIPGI Minta Prioritaskan Beli Garam Nasional