Advertisement
#imunisasi-mr-sukabumi
Kamis , 20 Jul 2017, 15:06 WIB
Sukabumi Targetkan 88 Ribu Anak Ikut Imunisasi MR
REPUBLIKA.CO.ID, SUKABUMI — Kota Sukabumi menargetkan sebanyak 88 ribu anak berusia sembilan bulan hingga 15 tahun mendapatkan vaksin Measles Rubella (MR). Rencananya, pemberian imunisasi MR ini akan dilakukan pada...