Politisi PDI Perjuangan Rokhmin Dahuri (kiri) memberi paparan didampingi, politisi Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Lidya Hanifa (tengah) dan politisi Partai Amanat Nasional (PAN) Bima Arya Sugiarto (kanan) dalam rilis survei kinerja evaluasi 100 hari pemerintahan Jokowi-Amin di Jakarta, Ahad (16/02/2020).

Survei: Mayoritas Publik Sepakat GBHN, Tapi Tolak Amendemen

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Hasil survei yang dilakukan Indobarometer mendapati mayoritas mayoritas publik sepakat bahwa Indonesia memerlukan Garis Besar Haluan Negara (GBHN) untuk pembangunan. Kendati demikian, masyarakat Indonesia berpandangan bahwa amandemen Undang-Undang Dasar (UUD) 1945 masih belum perlu dilakukan. Sebanyak 55,1 persen masyarakat berpendapat bahwa Indonesia memerlukan Garis Besar Haluan Negara (GBHN) untuk pembangunan. Dari jumlah tersebut, sebesar 32,8 persen berpendapat bahwa...

M Qodari

Jumlah Capres Tergantung Putusan MK Terkait PT

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Direktur Eksekutif Indo Barometer M Qodari menyebutkan, nama Joko Widodo dan Prabowo Subianto saat ini masih unggul untuk pencalonan presiden. Tapi, nama pasti yang akan maju belum dapat dipastikan tergantung dengan keputusan Mahkamah Konstitusi (MK) terhadap presidential treshold (PT)."Sebetulnya ada dua indikator, yang pertama punya partai atau tidak, yang kedua punya elektabilitas atau tidak," ungkap Qodari...