PT Pos Indonesia (Persero) mendapatkan penghargaan dalam Human Capital & Performance Award 2021. Pos Indonesia memenangkan dua kategori yakni PT Pos Indonesia (Persero) sebagai The Best Recruitment and Workforce Planning Strategy (Logistics Industries) dan Direktur SDM dan Umum PT Pos Indonesia (Persero) Tonggo Marbun meraih penghargaan sebagai Human Capital Director of the Year.

Pos Indonesia Raih 2 Penghargaan Human Capital Performance Award 2021

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- PT Pos Indonesia (Persero) mendapatkan penghargaan dalam Human Capital & Performance Award 2021. Dalam ajang tersebut, PT Pos Indonesia (Persero) ditetapkan sebagai Pemenang Penghargaan Human Capital & Performance Awards 2021 dengan score 4,50. Pos Indonesia memenangkan dua kategori yakni PT Pos Indonesia (Persero) sebagai The Best Recruitment and Workforce Planning Strategy (Logistics Industries) dan Direktur SDM dan Umum...