Advertisement
#iniesta-sebut-messi-pantas-raih-piala-dunia
Rabu , 11 Jan 2023, 19:33 WIB
Andres Iniesta: Sejak Lama Messi Memang Layak Memenangkan Piala Dunia
REPUBLIKA.CO.ID, KOBE -- Mantan gelandang Barcelona Andres Iniesta menilai Lionel Messi memang pantas memenangkan Piala Dunia 2022 bersama Argentina. Messi tampil apik sepanjang turnamen. Ia mendapatkan penghargaan bola emas...