Advertisement
#inovasi-goto
Rabu , 20 Mar 2024, 15:32 WIB
GoTo Berhasil Cetak EBITDA Positif, Ini Penyebabnya
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk mengumumkan kinerja keuangan dan operasionalnya untuk kuartal IV 2023 sekaligus tahun buku 2023. Perseroan melaporkan EBITDA grup yang disesuaikan berhasil menembus level...