Advertisement
#instagram-nadin-amizah
Selasa , 26 Sep 2023, 12:38 WIB
Nadin Amizah tak Terima Tubuhnya 'Disentuh' Fans, Suarakan Protes di Medsos
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Penyanyi Nadin Amizah mengalami perlakuan tidak menyenangkan saat manggung di Cihampelas Walk Bandung, Ahad (24/9/2023). Saat melintas di kerumunan penggemar, banyak orang berebut menyentuh tubuh Nadin...