Gian Piero Gasperini (pelatih Atalanta/kiri) Vs Antonio Conte (pelatih Inter Milan)

Conte: Atalanta Jauh Lebih Kuat dibandingkan Musim Lalu

REPUBLIKA.CO.ID, MILAN -- Inter Milan bakal bertemu lawan tangguh pada pekan ke-19 Serie A Liga Italia. La Beneamata menjamu Atalanta di Stadion Giuseppe Meazza, Ahad (12/1) dini hari WIB.Pelatih Inter, Antonio Conte, menaruh respek pada kubu tamu. Menurutnya, skuat Orobici sedang menampilkan performa terbaik di Serie A, saat ini."Mereka terus berkembang, dan jauh lebih kuat dibandingkan dengan musim lalu....

Gian Piero Gasperini Vs Antonio Conte

Sabtu , 11 Jan 2020, 11:00 WIB

Ancaman Atalanta di Giuseppe Meazza

Pemain belakang Atalanta Mario Yepes berebut bola dengan pemain Inter Milan Fredy Guarin dan Mauro Icardi dalam pertandingan Liga Serie A, Ahad (23/14).

Senin , 24 Mar 2014, 00:26 WIB

Inter Milan Gagal Raih Kemenangan