Advertisement
#iran-siap-menyerang
Rabu , 02 Oct 2024, 05:30 WIB
Ratusan Rudal Balistik Iran Incar Tiga Pangkalan Militer di Tel Aviv
REPUBLIKA.CO.ID, TEL AVIV — Ratusan rudal balistik Iran menyerang Tel Aviv, Israel, pada Selasa (1/10/2024) malam waktu setempat. Aljazirah melaporkan, rincian pasti seputar operasi Iran tersebut masih belum jelas. Meski...
Rabu , 02 Oct 2024, 05:05 WIB
Di Ambang Perang Dunia: Israel Vs Hizbullah Berkobar, AS Ancam Iran, Korut Meradang
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pertempuran sengit antara Israel dan Hizbullah pecah di selatan Lebanon. Israel dikabarkan telah menerjunkan tim elite untuk terlibat dalam perang darat. Aljazirah melaporkan, Isael telah mengirimkan divisi pasukan terjun payung elite mereka, Divisi ke-98. Pasukan ini terlibat dalam pertempuran di Gaza. "Jadi mereka sudah berjuang keras, meski sekarang sudah kelelahan, setelah satu tahun konflik," ujar editor Aljazirah,...