#israel-terlibat-dalam-operasi-damaskus
Senin , 09 Dec 2024, 15:01 WIB
Tiga Kekuatan Utama di Suriah Usai Jatuhnya Bashar al-Assad
REPUBLIKA.CO.ID, DAMASKUS — Rezim Bashar al-Assad ditumbangkan dari kursi kekuasaannya di Suriah setelah lebih dari satu dekade bertahan dari pemberontakan, perang saudara, dan tekanan internasional. Jatuhnya ibu kota Suriah, Damaskus, ke...
Senin , 09 Dec 2024, 14:45 WIB
Israel Dilaporkan Jalin Kontak Langsung dengan HTS yang Rebut Damaskus
REPUBLIKA.CO.ID, TEHERAN —Media Israel melaporkan, pemerintah penjajah Israel menjalin kontak langsung dengan berbagai kelompok bersenjata di Suriah, termasuk Hayat Tahrir al-Sham (HTS) yang memimpin serangan untuk merebut ibu kota Damaskus pada Ahad (8/12/2024) pagi waktu setempat. Media Israel Walla menyatakan pada Ahad bahwa Israel terlibat baik secara langsung maupun tidak langsung dengan berbagai kelompok di Suriah, termasuk HTS. Laporan tersebut menambahkan,...