Advertisement
#itb-di-cirebon
Rabu , 25 Apr 2018, 20:38 WIB
Pembangunan Kampus ITB di Cirebon Masih Terkendala Lahan
REPUBLIKA.CO.ID, CIREBON -- Pembangunan kampus Institut Teknologi Bandung (ITB) yang berlokasi di Desa Geyongan dan Kebon Turi, Kecamatan Arjawinangun, Kabupaten Cirebon, hingga saat ini masih terkendala lahan. Hingga saat...