#jack-wilshere-pensiun
Selasa , 12 Jul 2022, 09:06 WIB
Usai Umumkan Pensiun Muda, Jack Wilshere Langsung Dapat Pekerjaan Sebagai Pelatih
REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Jack Wilshere ditunjuk sebagai pelatih Arsenal U18, menyusul keputusannya pensiun dari sepak bola profesional pekan lalu. Wilshere merupakan jebolan akademi Arsenal dan mencatatkan 197 penampilan untuk klub...
Sabtu , 09 Jul 2022, 08:44 WIB
Karier Makin Anjlok, Jack Wilshere Pensiun Dini dari Sepak Bola
REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Mantan gelandang Arsenal dan Inggris, Jack Wilshere, mengumumkan pensiun dari sepak bola profesional. Kabar ini datang 24 jam setelah dia meninggalkan klub Denmark AGF kurang dari lima bulan. Ia kini mempertimbangkan karier selanjutnya usai pensiun. Keputusan ini cukup mengejutkan mengingat Wilshere baru berusia 30 tahun. Wilshere merupakan pemain termuda the Gunners yang melakukan debut di Liga Primer Inggris....
Jumat , 08 Jul 2022, 23:23 WIB
Jack Wilshere Umumkan Pensiun
IHRAM.CO.ID, JAKARTA -- Mantan gelandang Arsenal dan Timnas Inggris Jack...