BRI Liga 1, Bali United bermain imbang 1-1 kontra Persib.

Dramatis, Persib Terhindar dari Kekalahan Pertama di Liga 1 Lewat Gol Injury Time Franca

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Drama di lapangan hijau langsung tersaji pada laga pembuka tahun 2025 di kompetisi BRI Liga 1. Persib Bandung yang di ambang menelan kekalahan pertamanya musim ini, berhasil mencetak gol telat pada injury time ketika melawat ke kandang Bali United dalam laga tunda pekan ke-12.  Alhasil, Persib belum terkalahkan di putaran pertama BRI Liga 1 musim 2024/2025 setelah menahan...

Pesepak bola Persebaya Surabaya Bruno Moreira (kedua kanan) terjatuh usai berebut bola dengan pesepak bola Arema FC Muhammad Rifad Marasabessy (kedua kiri) pada pertandingan BRI Liga 1 di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Jawa Timur, Sabtu (7/12/2024). Persebaya mengalahkan Arema FC dengan skor 3-2.

Jadwal Pekan Ke-16 BRI Liga 1: Persebaya Ditantang Borneo, Persib Jumpa Persita

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Rangkaian pertandingan pekan ke-16 BRI Liga 1 akan dimulai pada Jumat (20/12/2024). Laga akan dibuka duel Madura United vs Bali United pada sore hari dilanjutkan laga bigmatch Persebaya Surabaya vs Borneo pada malam harinya. Pertandingan Persebaya menghadapi Borneo FC ini menjadi pertemuan dua tim yang berada di papan atas klasemen sementara Liga 1. Persebaya kini berada di peringkat...