Gustaf Nilsson dari Club Brugge mencetak gol lewat penalti ke gawang Atalanta pada waktu tambahan selama pertandingan leg pertama playoff Liga Champions di Stadion Jan Breydel, Bruges, Kamis (13/2/2025) dini hari WIB. Club Brugge mengalahkan Atalanta 2-1.

Hasil Playoff 16 Besar Liga Champions: Munchen dan Benfica Berjaya, Dua Tim Italia Kalah

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Bayern Munchen kembali melanjutkan tren positif ketika berjumpa Celtic seusai menang dengan skor 2-1 pada leg pertama play-off babak 16 besar Liga Champions di Stadion Celtic Park, Glasgow, Kamis (13/2/2025) dini hari WIB. Kemenangan juga diraih Benfica dalam laga tandang saat mengalahkan 10 pemain AS Monaco dengan skor 1-0 di Stadion Louis II, Monaco. Namun dua tim Italia...

Pelatih Atalanta Gian Piero Gasperini

Meski Atalanta Gagal Lolos Langsung, Gasperini Optimistis Sambut Playoff Liga Champions

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pelatih Atalanta Gian Piero Gasperini memuji penampilan timnya di Liga Champions meskipun gagal meraih tempat otomatis ke babak 16 besar. Atalanta finis di zona playoff setelah bermain imbang 2-2 di kandang Barcelona, Stadion Olimpiade Lluis Companys, Kamis (30/1/2025) dini hari WIB. Hasil pertandingan terakhir di fase liga membuat sang juara Liga Europa itu merosot ke peringkat sembilan klasemen....