#jalan-ambles-bekasi
Sabtu , 06 Jan 2024, 19:25 WIB
Jalan di Bojongmangu Bekasi Ambles, Warga Diminta Lewat Jalur Lain
REPUBLIKA.CO.ID, BEKASI — Ruas jalan yang menghubungkan wilayah Desa Sukabungah dan Desa Sukamukti di Kecamatan Bojongmangu, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, mengalami ambles. Untuk sementara ruas jalan di belakang kawasan...
Kamis , 16 Apr 2015, 19:29 WIB
Bekasi Minta Kemenpupera Perbaiki Jalan Ambles
REPUBLIKA.CO.ID, BEKASI--Kepala Dinas Bina Marga dan Tata Air Kota Bekasi, Tri Adhianto meminta Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (Kemenpupera) bertanggung jawab memperbaiki amblesnya badan jalan I Gusti Ngurah Rai, Kecamatan Bekasi Barat. "Saya sudah melayangkan surat permintaan ke Bagian Pengembangan Penyehatan Lingkungan dan Permukiman (PPLP) Kemenpupera selaku pelaksana proyek," katanya di Bekasi, Kamis (16/4). Menurut dia, badan Jalan I Gusti...