#jalan-perimeter-bandara
Jumat , 11 Mar 2016, 09:10 WIB
Kemacetan Perimeter Bandara Soetta Kerap Timbulkan Kecelakaan
REPUBLIKA.CO.ID, TANGERANG -- Wali Kota Tangerang Arief R Wismansyah menanggapi banyaknya kasus kecelakaan yang terjadi di sekitar perimeter Bandara Internasional Soekarno-Hatta (Soetta), termasuk kecelakaan yang baru-baru ini menimpa putra...
Senin , 02 Mar 2015, 10:19 WIB
Jalan Perimeter Utara Bandara Diberlakukan Buka Tutup
REPUBLIKA.CO.ID, TANGERANG -- PT Angkasa Pura II selaku pengelola Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Cengkareng, Banten, mulai Selasa memberlakukan sistem buka tutup dan satu arah Jalan Perimeter Utara untuk mempercepat pengerjaan perbaikan infrastruktur tersebut. Senior General Manager Bandara Soekarno-Hatta, Bram Bharoto Tjiptadi di Tangerang, Senin (2/3), menyatakan, pemberlakuan sistem ini dilakukan guna mempercepat proses perbaikan Jalan Perimeter Utara. "Ini dilakukan untuk kepentingan pengguna...