Kepala Pusat Penerangan Hukum (Kapuspenkum) Kejagung, Agung Harli Siregar.

Kejagung Fokus Pemberkasan, Penyidikan Korupsi Timah Setop di 22 Tersangka

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pengusutan korupsi penambangan timah ilegal di lokasi izin pertambangan (IUP) PT Timah di Provinsi Kepulauan Bangka Belitung sementara berhenti di 22 tersangka. Kepala Pusat Penerangan dan Hukum (Kapuspenkum) Kejagung Harli Siregar mengatakan, penanganan kasus korupsi yang merugikan negara Rp 300 triliun itu sementara ini fokus pada pemberkasan perkara untuk segera dilimpahkan ke pengadilan.  "Kasusnya tidak mandek. Ini hanya...

Jaksa Agung Muda Pidana Khusus (Jampidsus) Febrie Adriansyah saat memberikan keterangan pers di Gedung Kejaksaan Agung, Jakarta, Rabu (29/5/2024).

Jampidsus Dilaporkan ke KPK oleh Koalisi Tambang, Ini Respons Kejagung

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Kejaksaan Agung (Kejagung) menilai pelaporan hukum Koalisi Sipil Selamatkan Tambang (KSST) terhadap Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Khusus (Jampidsus) Febrie Adriansyah terkait tuduhan korupsi dalam penjualan saham aset sitaan korupsi PT Asuransi Jiwasraya adalah langkah yang keliru. Kepala Pusat Penerangan dan Hukum (Kapuspenkum) Kejagung Ketut Sumedana mengatakan pelaporan ke Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) oleh KSST tersebut,...