Logo Bank Indonesia.

BI: Investasi Dukung Pertumbuhan Ekonomi Jateng 2023

REPUBLIKA.CO.ID, SEMARANG -- Deputi Kepala Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Jawa Tengah Ndari Surjaningsih menyebutkan, investasi merupakan salah satu pendukung pertumbuhan ekonomi di Jateng pada tahun ini. "Perekonomian Jateng akan tetap tumbuh kuat pada 2023, yaitu di kisaran 4,5 persen–5,3 persen (year on year), salah satunya didukung oleh investasi," kata Ndari. Menurut dia, investasi memang salah satu sumber pertumbuhan ekonomi Jateng yang...

Kapolda Jateng: Polri dengan Media Bukan Sekedar Hubungan Profesi, Namun Dilandasi Hati. Kapolda Jawa Tengah (Jateng), Irjen Ahmad Luthfi.

Kapolda Jateng: Polri dengan Media Bukan Sekedar Hubungan Profesi, Namun Dilandasi Hati

REPUBLIKA.CO.ID,UNGARAN -- Hubungan polisi dengan media bukan hanya sebatas pada hubungan antar profesi, namun juga harus dilandasi dengan hati. Sehingga kedua institusi mampu berperan dalam menciptakan kondusifitas kamtibmas sesuai dengan bidang masing- masing. Hal ini terungkap dalam forum silaturahmi Kapolda Jawa Tengah bersama wartawan, yang digelar di Pendopo Kiskenda, Hotel Griya Persada, Bandungan, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah, Senin (18/7/2022). Dalam forum...