Advertisement
#jokowi-dorong-hentikan-perang
Selasa , 15 Nov 2022, 11:32 WIB
Dorong Hentikan Perang, Jokowi Ajak Dunia Hormati Hukum Internasional
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Presiden Joko Widodo (Jokowi) mendorong negara-negara G20 agar bersama-sama menghentikan perang yang terjadi di dunia. Jokowi menekankan, semua negara memiliki tanggung jawab yang sama untuk menyelamatkan...