Jonatan Christie saat berlaga di BWF World Tour Finals 2024.

Kalah di Laga Pertama BWF World Tour Finals 2024, Jonatan Akui Kurang Maksimal

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Satu-satunya tunggal putra Indonesia yang tampil di BWF World Tour Finals 2024, Jonatan Christie harus menelan kekalahan pada laga pertamanya. Jojo harus mengakui keunggulan wakil tuan rumah Shi Yu Qi dengan skor 16-21, 21-17 dan 8-21 di Hangzhou Olympic Sports Centre Gymnasium, China, Rabu (11/12/2024) pagi. Jojo mengakui kurang maksimal dalam laga pertama tunggal putra Grup A. "Saya...

Atlet Indonesia Jonatam Christie dipastikan ikut Olimpiade 2024.

BWF Umumkan 173 Atlet Bulutangkis Sedunia Ikut Olimpiade 2024, Berapa dari Indonesia?

REPUBLIKA.CO.ID, PARIS -- Sebanyak 173 atlet siap berkompetisi dalam pesta olahraga terbesar Olimpiade Paris 2024 yang akan bergulir dari 26 Juli hingga 11 Agustus. Federasi Bulutangkis Dunia (BWF) dalam keterangan resminya pada Senin menjelaskan dari 173 atlet itu 166 adalah kuota reguler (83 putra dan 83 putri), tiga kuota universalitas dari Komisi Tripartit Komite Olimpiade Internasional (IOC) yang terdiri dari dua...