
Rabu , 01 Mar 2023, 14:16 WIB
RS Lapangan Indonesia Layani Lebih dari 2.000 Korban Gempa di Turki

Senin , 27 Feb 2023, 00:15 WIB
Infografis Penyintas Gempa Turki

Ahad , 26 Feb 2023, 12:15 WIB
Infografis 6.000 Kali Gempa Susulan Turki

Kamis , 23 Feb 2023, 12:25 WIB
Turki: Korban Tewas Akibat Gempa Capai 43.556 Jiwa

Kamis , 23 Feb 2023, 10:00 WIB
Delegasi RI Kunjungi RS Lapangan di Hassa Turki

Selasa , 21 Feb 2023, 12:47 WIB
Gempa Susulan di Turki Sudah Lebih dari 6.000 Kali

Selasa , 21 Feb 2023, 12:35 WIB
Rekonstruksi Cepat Pascagempa di Turki Bisa Timbulkan Masalah Baru

Selasa , 21 Feb 2023, 10:32 WIB
Gempa Kembali Menghantam Perbatasan Turki-Suriah

Ahad , 12 Feb 2023, 22:25 WIB
Operasi Penyelamatan Korban Gempa Diwarnai Penjarahan dan Bentrokan

Rabu , 08 Feb 2023, 14:19 WIB
Baznas Segera Kirim Bantuan Medis dan Logistik ke Turki

Rabu , 08 Feb 2023, 05:35 WIB
Teriakan Putus Asa Korban Gempa Turki

Selasa , 07 Feb 2023, 21:35 WIB
WHO Prediksi 23 Juta Orang Terdampak Gempa Turki dan Suriah

Cuaca Buruk Persulit Proses Penyelamatan Gempa di Turki dan Suriah
REPUBLIKA.CO.ID, DAMASKUS -- Cuaca buruk mempersulit upaya penyelamatan korban gempa 7,8 skala Richter yang mengguncang Turki dan Suriah. Gempa itu diperkirakan menewaskan lebih dari 3.700 orang. Lembaga Survei Geologi Amerika Serikat (AS) mencatat kedalam gempa yang terjadi 04:17 Senin pagi waktu sempat sekitar 17,9 kilometer. Gempa menghancurkan bangunan di seluruh kawasan dan terasa hingga Siprus dan Lebanon.Wakil Presiden Turki ...