Suasanan newsroom di kantor pusat Aljazirah.

Perdana Menteri Bennett Sangkal Penembak Jurnalis Aljazirah dari Israel

REPUBLIKA.CO.ID, JENIN -- Perdana Menteri Israel Naftali Bennett dalam sebuah pernyataan mengatakan, menurut informasi yang dikumpulkan Israel sejauh ini bahwa peluru yang menyasar kepada reporter Aljazirah Shireen Abu Akleh berasal dari warga Palestina. Wartawan Palestina-Amerika tertembak hingga meninggal dunia ketika meliput di kota Jenin, wilayah yang diduduki Tepi Barat, pada Rabu (11/5/2022). "Tampaknya orang-orang Palestina bersenjata yang menembak tanpa pandang bulu...