#kabupaten-baru
Selasa , 20 Oct 2015, 22:33 WIB
Provinsi Lampung Tambah Dua Kabupaten Baru
REPUBLIKA.CO.ID,BANDAR LAMPUNG -- Setelah terbentuk 14 kabupaten/kota, Provinsi Lampung akan menambah dua kabupaten baru. Dalam rapat paripurna Selasa (20/10), DPRD Lampung telah menyetujui dua daerah otonomi baru (DOB) tersebut,...
Rabu , 01 May 2013, 19:36 WIB
Sumsel Usul Dua Kabupaten Baru
REPUBLIKA.CO.ID, PALEMBANG -- Belum lagi pemekaran Kabupaten Musi Rawas Utara (Muratara) disahkan DPR menjadi daerah otonomi baru (DOB), kini Pemerintah Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel) mengusulkan pemekaran dua kabupaten baru, yaitu Kabupaten Pantai Timur dan Kabupaten Kikim Area.Rapat paripurna DPRD Provinsi Sumsel yang dihadiri Gubernur Sumsel Alex Noerdin, Rabu (1/5) menyetujui rencana pembentukan dua kabupaten baru tersebut. Persetujuan tersebut ditandatangani...
Jumat , 14 Dec 2012, 17:34 WIB
DPR Sahkan Tujuh Kabupaten Baru
JAKARTA--Rapat paripurna penutupan masa persidangan kedua tahun 2012-2013 DPR...
Selasa , 02 Nov 2010, 21:56 WIB
Sumsel Masih Bisa Tambah Kabupaten Baru
REPUBLIKA.CO.ID, PALEMBANG--Provinsi Sumatra Selatan (Sumsel) masih bisa melakukan pemekaran...