#kamala-harris-dikalahkan-donald-trump
Kamis , 07 Nov 2024, 12:50 WIB
Pidato Kemenangan Donald Trump dan Pidato Konsesi Kamala Harris
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Pemilu AS 5 November berakhir dengan kemenangan Donald Trump dari Partai Republik setelah masa kampanye yang dipenuhi perdebatan seru dan polarisasi tajam antar pemilih. Sesuai tradisi berdemokrasi di...
Kamis , 07 Nov 2024, 10:16 WIB
Demokrat Diminta Belajar dari Kekalahan Harris yang Mendukung Genosida Habis-habisan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Dewan Hubungan Amerika-Islam (CAIR), memuji warga Muslim Amerika Serikat yang telah memberikan suara dalam Pemilu Presiden AS meskipun ada rasa frustrasi dan kekecewaan yang mendalam terhadap Republik dan Demokrat karena dukungan mereka terhadap genosida di Gaza. CAIR yang merupakan organisasi advokasi dan hak-hak sipil Muslim terbesar di negara itu pun meminta pejabat terpilih dari Partai Demokrat untuk belajar dari...