Foto udara sejumlah perahu nelayan diparkir saat tidak melaut di kampung nelayan Pondok Perasi, Kelurahan Bintaro Jaya, Ampenan, Mataram, NTB, Sabtu (6/2/2021).

KKP Tata 25 Kampung Nelayan Jadi Lebih Rapi

REPUBLIKA.CO.ID, BELITUNG -- Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) akan menata 25 kampung nelayan di sejumlah wilayah Indonesia agar menjadi lebih rapi dan tertata. Menteri Kelautan dan Perikanan Sakti Wahyu Trenggono di Belitung, Babel, Sabtu (27/3), mengatakan upaya tersebut dilakukan guna mengubah kesan kampung nelayan dari miskin, kumuh, dan kotor menjadi lebih bersih, sehat, dan nyaman. "Kampung yang bersih, sehat dan nyaman...

Presiden Jokowi dan Ibu Negara Iriana.

Berpenghasilan Rp 500 Ribu per Hari, Nelayan Ini Diberi Bantuan Jokowi

REPUBLIKA.CO.ID, BENGKULU -- Presiden Joko Widodo (Jokowi) akhirnya memenuhi harapan warga Kampung Nelayan di Kelurahan Malabero (Malabro), Kecamatan Teluk Segara, Kota Bengkulu dalam rangkaian “blusukan’ ke Provinsi Bengkulu pada Rabu (26/11).Di kampung nelayan ini, Presiden Jokowi didampingi Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti berdialog dengan para nelayan. Suasana hangat dan cair terjadi ketika Presiden Jokowi berdialog dengan ibu-ibu penjual...

Nelayan Indonesia

Selasa , 15 Jan 2013, 20:59 WIB

Cuaca Ekstrem, Nelayan Perlu Alternatif Pekerjaan

  Presiden Susilo Bambang Yudhoyono mengunjungi Kampung Nelayan Tanjung Pasir, Teluk Naga di Tangerang, Banten, Jumat (4/1).   (Antara/Widodo S. Jusuf)

Jumat , 04 Jan 2013, 15:10 WIB

In Picture: SBY Kunjungi Kampung Nelayan