#kantor-penghubung-korea
Senin , 20 Jul 2020, 17:50 WIB
Ledakkan Kantor Penghubung, Korut tak akan Dituntut Korsel
REPUBLIKA.CO.ID, SEOUL -- Kementerian Unifikasi Korea Selatan (Korsel) mengatakan menuntut Korea Utara (Korut) membayar kompensasi atas peledakan kantor penghubung tidak masuk opsi yang memungkinkan. Kementerian kembali menegaskan janji mereka untuk...
Selasa , 16 Jun 2020, 17:45 WIB
Korsel Janji Balas Korut Setelah Ledakkan Kantor Penghubung
REPUBLIKA.CO.ID, SEOUL -- Kantor kepresidenan Korea Selatan (Korsel) mengatakan, Negeri Ginseng akan membalas dengan keras jika Korea Utara (Korut) terus berupaya meningkatkan ketegangan antara kedua negara. Hal itu disampaikan setelah negara yang dipimpin Kim Jong-un meledakkan kantor penghubung antar-Korea yang terletak di perbatasan. Wakil penasihat keamanan nasional Korsel, Kim You-geun, mengatakan, tindakan Korut itu merusak "ekspektasi semua orang yang mengharapkan pembangunan...
Selasa , 16 Jun 2020, 14:58 WIB
Korut Hancurkan Kantor Penghubung dengan Korsel
REPUBLIKA.CO.ID, SEOUL -- Korea Selatan (Korsel) mengatakan Korea Utara...
Rabu , 12 Sep 2018, 14:30 WIB
Korea Selatan dan Korea Utara Buka Kantor Penghubung
REPUBLIKA.CO.ID, SEOUL -- Dua negara Korea yakni Korea Selatan...