Kriminalitas (ilustrasi)

AL Amankan Kapal Bermuatan Ribuan Ton Kapur Ilegal

REPUBLIKA.CO.ID, CILEGON -- Ribuan ton kapur yang di duga ilegal berhasil di amankan dari dalam kapal tongkang Indomandiri. Kapal tersebut ditangkap di perairan Salira oleh Kapal Patroli Kamla Badak."Saat dilakukan pemeriksaan dokumen, Ada yang belum pas. Saat sedang dilakukan pemeriksaan diduga muatan tersebut ilegal," kata Danlanal Banten, Kolonel Judijanto saat di hubungi (18/1).Kapur seberat 7.500 ron tersebut berasal dari...