Kapal Pengawas Perikanan (KP) Hiu 01 menangkap dua kapal perikanan asing ilegal berbendera Vietnam di wilayah Zona Ekonomi Ekslusif Indonesia (ZEEI) Laut Natuna Utara, akhir pekan lalu. Kedua kapal tersebut menambah daftar catatan kapal ikan ilegal asing yang tertangkap pada kuartal pertama tahun ini menjadi 16 kapal.

Dua Kapal Ikan Vietnam Ditangkap di Natuna

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) melalui Kapal Pengawas Perikanan Hiu 011 dilaporkan kembali menangkap dua Kapal Ikan Asing (KIA) asal Vietnam di Wilayah Pengelolaan Perikanan Negara Republik Indonesia (WPP-NRI) Laut Natuna Utara. Pelaksana Tugas (Plt) Direktur Jenderal Pengawasan Sumber Daya Kelautan dan Perikanan KKP, Agus Suherman, mengatakan kedua kapal tersebut tertangkap tangan saat sedang melakukan penangkapan...

Puluhan nelayan dan ABK Kapal Vietnam ketika ditangkap di Papua.

Puluhan ABK Kapal Vietnam Luntang-Lantung di Timika

REPUBLIKA.CO.ID, TIMIKA – Sekitar 30 warga negara Vietnam yang bekerja sebagai anak buah kapal (ABK) Papua Fishery 03 dan Papua Fishery 05 selama tujuh bulan hidup luntang-lantung di Timika tanpa nasib yang jelas.Kepala Bidang Pengawasan Sumberdaya Perikanan dan Kelautan Mimika, Inosensius Yoga Pribadi, mengatakan kedua kapal penangkap ikan asal Vietnam itu tidak diizinkan beroperasi lantaran belum melunasi bea impor...