#kapolri-singgung-keberlanjutan
Sabtu , 13 Jan 2024, 10:57 WIB
Kapolri Singgung Estafet Kepemimpinan Jokowi, TKN Prabowo-Gibran: Sudah Tepat
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Wakil Ketua Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo-Gibran, Habiburokhman merespons pernyataan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo yang berharap pemimpin ke depan mampu meneruskan estafet kepemimpinan dari Presiden Jokowi....
Sabtu , 13 Jan 2024, 05:00 WIB
Kapolri Singgung Keberlanjutan Kepemimpinan, Ini Penjelasan Mabes Polri
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kepala Biro Penerangan (Karopenmas) DivHumas Brigjen Pol Trunoyudo Wisnu Andiko meluruskan informasi terkait pernyataan Kapolri dalam acara perayaan Natal 2023 Mabes Polri soal estafet kepemimpinan. “Yang dimaksudkan (Kapolri) adalah keberlanjutan (kepemimpinan) dari sejak Presiden Pertama Ir Sukarno sampai Presiden ketujuh Ir Joko Widodo untuk mewujudkan pembangunan di Indonesia yang selalu berkelanjutan dari satu pemimpin ke pemimpin lain,”...
Jumat , 12 Jan 2024, 22:05 WIB
Kapolri Dikritik Sebut Lanjutkan Estafet Kepemimpinan, TJI Beri Penjelasan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Direktur Eksekutif The Jakarta Institute (TJI)...