Karikatur Jakarta Post, edisi Kamis 3 Juli 2014

PP Muhammadiyah: Jakarta Post Tendensius dan Sinis kepada Islam

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Bendahara umum PP Muhammadiyah, Anwar Abbas menyatakan, karikatur yang dimuat Jakarta Post pada edisi Kamis (3/7), sangat tendensius dan sinis terhadap Islam."Media Jakarta Post, telah bermain-main dengan isu SARA dan pelecehan terhadap agama," tutur Anwar saat dihubungi Republika Online, Senin (3/7) sore.Anwar mengaku tidak habis pikir, koran berbahasa Inggris tersebut telah berbuat lalai, yang berdampak dapat...