#kasus-covid-tertinggi
Rabu , 03 May 2023, 07:30 WIB
Kasus Positif Covid-19 per 29 April 2023 Tertinggi Selama 10 Bulan Terakhir
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kementerian Kesehatan melaporkan penambahan jumlah kasus COVID-19 per 29 April 2023 mencapai 2.074 orang dalam sehari menjadi yang tertinggi sejak 10 bulan terakhir. Juru Bicara Kementerian Kesehatan...
Jumat , 19 Feb 2021, 17:58 WIB
Jabar Sumbang Penambahan Tertinggi Kasus Covid-19
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Satuan Tugas Penanganan Covid-19 mencatat kenaikan kasus positif pada Jumat (19/2) yang sebesar 10.614. Penambahan kasus ini ditemukan dari 88.821 pemeriksaan spesimen terhadap 71.814 orang.Total kasus positif kumulatif hingga saat ini tercatat 1.263.299 orang. Dengan demikian, angka positivity rate harian mencapai sebesar 14,78 persen.Penambahan kasus positif tercatat tertinggi di Provinsi Jawa Barat yang mencapai 3.847 kasus...
Senin , 11 Jan 2021, 15:47 WIB
Perhitungan Reuters, Covid-19 Dunia Tembus 90 Juta Kasus
REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Kasus COVID-19 di seluruh dunia menembus...