Advertisement
#kasus-irjen-teddy
Selasa , 09 May 2023, 14:58 WIB
Hotman Paris Pastikan Banding Lawan Vonis Irjen Pol Teddy Minahasa Seumur Hidup
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kuasa hukum Irjen Teddy Minahasa, Hotman Paris Hutapea, menegaskan akan mengajukan banding atas vonis majelis hakim. Menurut dia, banyak pertimbangan hukum yang tidak dimasukkan oleh majelis...