#kasus-kapolres-ngada
Selasa , 11 Mar 2025, 06:29 WIB
Mabes Polri Siap Hukum Maksimal Kapolres Ngada yang Lecehkan Tiga Anak
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Markas Besar (Mabes) Polri menjanjikan penindakan maksimal terhadap Kapolres Ngada AKBP Fajar Widyadharma Lukman Sumaatmaja yang diduga melakukan tindak pidana kekerasan dan kejahatan seksual terhadap anak di bawah umur...
Senin , 10 Mar 2025, 18:55 WIB
Propam Polri Masih Periksa Kapolres Ngada Atas Dugaan Terlibat Kasus Asusila
REPUBLIKA.CO.ID, NGADA -- Kadiv Humas Polri Irjen Pol. Sandi Nugroho mengatakan, Divisi Propam Polri masih memeriksa Kapolres Ngada nonaktif, AKBP Fajar Widyadharma Lukman Sumaatmaja, yang diduga terlibat kasus narkoba dan asusila. AKBP Fajar sebelumnya ditangkap oleh Divisi Propam Polri. “Untuk hasil pemeriksaannya masih dalam proses. Nanti akan kami update melalui Propam seperti apa hasilnya,” kata Irjen Pol. Sandi di Jakarta Selatan,...