Advertisement
#kasus-mutasi-subvarian-indonesia
Senin , 18 Jul 2022, 20:13 WIB
Tiga Kasus Mutasi Subvarian BA.2.75 Berasal dari Jakarta dan Bali
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin membenarkan varian COVID-19 Subvarian BA.2.75 sudah ada di Indonesia. Budi mengatakan, sudah ada ada 3 kasus yang dilaporkan akibat subvarian baru ini. "Ini...
Senin , 18 Jul 2022, 19:59 WIB
Tiga Kasus Mutasi Subvarian B.2.75 Sudah Ditemukan di Indonesia
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Wakil Menteri Kesehatan Dante Saksono Harbuwono mengatakan, mutasi subvarian baru yakni B.2.75 kini sudah ditemukan di Indonesia. Hingga kini, sudah ada tiga kasus yang sudah terjadi di Indonesia akibat subvarian ini. Dari ketiga kasus itu, satu kasus merupakan Pelaku Perjalanan Luar Negeri (PPLN) di Bali dan dua kasus lainnya datang dari WNI di DKI Jakarta yang merupakan anak...