#kasus-tanah-kas-desa-sleman
Ahad , 12 Nov 2023, 03:03 WIB
Kejati DIY Jelaskan Kasus Korupsi Tanah Kas Desa yang Seret Nama Putra Bupati Sleman
REPUBLIKA.CO.ID, SLEMAN — Dugaan keterlibatan putra Bupati Sleman, Raudi Akmal, dalam kasus korupsi Tanah Kas Desa Caturtunggal, Depok, Sleman sempat menimbulkan kontroversi. Kepala Seksi Penerangan Hukum Kejati DIY, Herwatan, menegaskan...
Jumat , 06 Oct 2023, 18:18 WIB
Penyalahgunaan TKD di Maguwoharjo dan Candibinangun, Dua Lurah Aktif Diperiksa
REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- Kasus penyalahgunaan tanah kas desa (TKD) di Kelurahan Maguwoharjo dan Kelurahan Candibinangun, Kabupaten Sleman sudah masuk tahap penyidikan. Tim penyidik Kejaksaan Tinggi (Kejati DIY) pun memeriksa dua lurah aktif terkait kasus tersebut. Asisten Tindak Pidana Khusus Kejati DIY, Muhammad Anshar Wahyudin mengatakan, dua lurah aktif tersebut diperiksa sebagai saksi. Penyalahgunaan TKD di dua kelurahan ini masih berkaitan...