Menteri Koordinator Bidang Pangan (Menko Pangan) Zulkifli Hasan (Zulhas).

Menko Zulhas Dukung Penegakan Hukum terhadap Tom Lembong

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Koordinator Bidang Pangan (Menko Pangan) Zulkifli Hasan (Zulhas) menyatakan bahwa dirinya mendukung proses hukum soal kasus dugaan korupsi impor gula yang menjerat menteri perdagangan 2015-2016 Thomas Trikasih Lembong alias Tom Lembong. Tom sudah berstatus tersangka dan ditahan Kejaksaan Agung. Menurut Zulhas, pihaknya mendukung setiap langkah penegakan hukum untuk kasus yang sudah diproses, termasuk yang terkait dengan dugaan...