#kbb-lokasi-pembuatan-patung-soekarno
Kamis , 24 Aug 2023, 17:50 WIB
Masifnya Pembangunan Patung-Patung Bung Karno
REPUBLIKA.CO.ID, Megawati Soekarnoputri meresmikan kembali patung ayahandanya, sang proklamator kemerdekaan RI, Ir Soekarno, di Yogyakarta, Rabu (23/8/2023). Sepanjang masa pemerintahan Presiden Joko Widodo yang juga merupakan pengagum Soekarno, patung-patung bapak...
Kamis , 24 Aug 2023, 05:00 WIB
FUUI Desak Pemprov Jabar Gagalkan Rencana Pembuatan Patung Soekarno
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Forum Ulama Umat Indonesia (FUUI) mendesak Pemerintah Provinsi Jawa Barat menggagalkan rencana pembuatan patung Soekarno di Cikalongwetan, Kabupaten Bandung Barat. Ketua FUUI, KH. Athian Ali, mengatakan rencana pembangunan patung Soekarno telah memantik keresahan di tengah masyarakat Jawa Barat yang mayoritas memeluk agama Islam. "Dipertimbangkan lagi lah, dan kalau menurut saya gagalkan saja rencana itu. Apa sih kepentingannya? Sehingga...