#kebakaran-bantargebang
Ahad , 29 Oct 2023, 21:35 WIB
In Picture: Kebakaran TPST Bantargebang
REPUBLIKA.CO.ID,BEKASI -- Sejumlah petugas menggunakan eskavator melakukan proses pendinginan TPST (Tempat Pembuangan Sampah Terpadu) Bantargebang, Bekasi, Jawa Barat, Ahad (29/10/2023). Menurut keterangan Dinas Lingkungan Hidup (DLH) DKI Jakarta sebanyak 19...
Ahad , 29 Oct 2023, 20:43 WIB
DLH DKI Jakarta Berhasil Kendalikan Api Kebakaran di TPST Bantargebang
REPUBLIKA.CO.ID, BEKASI -- Dinas Lingkungan Hidup (DLH) DKI Jakarta berhasil melokalisir dan mengendalikan penyebaran api di area kebakaran Tempat Pengolahan Sampah Terpadu (TSPT) Bantargebang, Ahad (29/10/2023) siang. Hingga saat ini Pemprov DKI Jakarta belum bisa merinci penyebab pasti pemicu kebakaran itu, termasuk luas area yang terbakar dan total kerugian dari peristiwa itu. "Saat ini api sudah berhasil dilokalisir dan terkendali. Kami sudah berkoordinasi...
Jumat , 18 Sep 2015, 12:06 WIB
Ahok Diminta Bertanggung Jawab Atas Kebakaran Bantargebang
REPUBLIKA.CO.ID,BEKASI -- Anggota DPRD Kota Bekasi menyinggung Gubernur DKI...