Kecelakaan beruntun melibatkan truk pengangkut kardus dengan beberapa mobil terjadi di kilometer 92 ruas Tol Cipularang arah Jakarta, Senin (11/11/2024) sore.

Kecelakaan di Tol Cipularang Km 92, Kemenhub Diminta Benahi Beberapa Hal Ini

REPUBLIKA.CO.ID, BOGOR - Anggota Komisi V DPR RI Danang Wicaksana Sulistya meminta Kementerian Perhubungan (Kemenhub) berbenah untuk mengatasi tingginya angka kecelakaan di jalan tol. Usulan itu menyusul peristiwa kecelakaan maut di Km 92 Tol Cipularang yang melibatkan belasan kendaraan. Danang dalam keterangannya di Kabupaten Bogor, Jawa Barat, menyampaikan duka cita atas peristiwa kecelakaan itu, sekaligus menyarankan perlunya upaya konkret untuk...

Kecelakaan di jalan tol (ilustrasi). Peristiwa kecelakaan beruntun terjadi di ruas Tol Cipularang KM 92 arah Jakarta pada Ahad (26/6/2022) malam.

Jasa Marga Beberkan Kronologis Kecelakaan Beruntun di Tol Cipularang

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Peristiwa kecelakaan beruntun terjadi di ruas Tol Cipularang KM 92 arah Jakarta pada Ahad (26/6/2022) malam. Akibat kecelakaan tersebut terdapat tiga orang luka berat dan 16 orang luka ringan. Korban kecelakaan langsung dilarikan ke RS Abdul Radjak Purwakarta. "Sehubungan dengan kecelakaan lalu lintas yang terjadi di KM 92+000 Ruas Tol Cipularang arah Jakarta pada hari Minggu tanggal 26...