#kecelakaan-truk-brebes
Senin , 21 May 2018, 12:59 WIB
Polri Ungkap Kronologi Kecelakaan Truk Brebes
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kecelakaan truk terjadi di Jalan Raya Tegal-Purwokerto tepatnya di sebelah utara TMP Bumiayu, Jatisawit, Bumiayu, Brebes Ahad (21/5). Polisi mengidentifikasi kecelakaan tersebut terjadi karena adanya kerusakan...
Ahad , 20 May 2018, 21:25 WIB
Polisi Evakuasi 11 Korban Tewas Kecelakaan Truk di Brebes
REPUBLIKA.CO.ID, BREBES -- Petugas kepolisian resor (Polres) Brebes, Jawa Tengah, melakukan proses evakuasi terhadap 11 korban meninggal dalam kecelakaan truk tronton yang mengalami rem blong di Jalan Diponegoro, Kecamatan Bumiayu. Truk yang bermuatan gula pasir puluhan ton itu, menabrak sejumlah kendaraan dan rumah penduduk yang saat itu banyak orang, Ahad (20/15) sore.Kanit Kecelakaan Polres Brebes Iptu Budi Supartoyo di...
Ahad , 20 May 2018, 20:47 WIB
Polisi Selidiki Penyebab Truk Tabrak Rumah Warga di Brebes
REPUBLIKA.CO.ID, BUMIAYU -- Sebuah truk pengangkut gula menabrak rumah...